Disomasi Aburizal Bakrie, Politisi Demokrat Tak Ciut Nyali
Terkait Perusahaan Tambang di Bima yang Ditolak Warga
Jumat, 20 Januari 2012 – 00:44 WIB

Disomasi Aburizal Bakrie, Politisi Demokrat Tak Ciut Nyali
“Jika anggota DPR tak boleh berbicara menyampaikan suara rakyat, jelas ini berpotensi menghambat kebebasan politik anggota DPR. Kendati begitu, saya serahkan kepada aturan dan mekanisme yang berlaku,” imbuhnya.
Sebaliknya, Ramadhan menilai somasi Ical salah alamat. Sebab sebagai ketum parpol besar yang disiapkan sebagai calon presiden, Ical mestinya mengadukan hal ini ke Dewan Pers. Keberatan dan persengketaan pers baiknya diselesaikan dengan mekanisme hak jawab, sesuai dengan UU Pers. ”Kok malah melayangkan somasi, aneh saja buat saya,” tandasnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Wakil Sekjen Partai Demokrat (PD), Ramadhan Pohan mengakui bahwa dia telah menerima somasi yang dilayangkan oleh kuasa hukum Ketua Umum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina
- Politik Uang PSU Pilkada Serang, Gakkumdu Sita Duit Sebanyak Ini
- Info Sementara Penghitungan Suara PSU Pilkada Tasikmalaya, Siapa Unggul?
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?