Disukai Gen Z, YouTube Ditonton 110 Juta Orang Indonesia Setiap Hari
Jumat, 13 Oktober 2023 – 06:08 WIB
![Disukai Gen Z, YouTube Ditonton 110 Juta Orang Indonesia Setiap Hari](https://cloud.jpnn.com/photo/ilustrasi/normal/2021/09/16/bermain-hp-foto-ricardojpnncom-6nfqc-rqj5.jpg)
Genz penonton YouTube. Foto/ilustrasi: arsip JPNN.com/Ricardo
Diketahui pula bahwa 62 persen responden yang merupakan Gen Z tersebut mengaku paling tertarik menggunakan layanan video yang dapat dibuka di berbagai perangkat secara lancar.
"Sebanyak 57 persen mengaku paling tertarik menggunakan layanan video yang dapat dibuka di berbagai perangkat secara lancar dan 56 persen tertarik pada layanan video yang memberikan rekomendasi yang bagus," kata Ajay.
Survei dari Kantar tersebut menerapkan metode riset kuantitatif berskala global dan mengkaji temuan melalui perspektif regional dan lokal.
Survei dilakukan secara daring selama 15 menit terhadap setiap responden selama September 2023. (ant/jpnn)
Survei Kantar menunjukkan bahwa YouTube menjadi platform video yang paling disukai Generasi Z (Gen Z) dan 110 juta orang Indonesia menonton setiap hari.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Nipis Madu - Juicy Luicy Berkolaborasi Rilis Jingle dan Challenge Spesial untuk Gen Z
- Waka MPR Eddy Soeparno Dukung Penuh Anak Muda Mengampanyekan Lingkungan Bersih
- Aplikasi Jagat Jadi Andalan Gen Z untuk Eksis di Dunia Nyata
- MAXY Academy Ajak Talenta Muda Indonesia Bertransformasi
- Penjelasan Inul Daratista soal Denda Pajak Rp 450 Juta, Oh Ternyata
- Kolaborasi Kreatif Gen Z Hadirkan Brand Muslimah 'Mungkin'