Disunat, YouTuber asal Jepang Ini Dikira Masuk Islam
Jumat, 09 April 2021 – 12:05 WIB
Khususnya sunat bagi orang dewasa. Di antaranya adalah mengurangi risiko tertular penyakit menular untuk pasangannya.
Boyke mengatakan, banyak sekali permintaan sunat untuk orang dewasa muncul dari pihak perempuan.
Dia menegaskan sunat atau sirkumsisi selain dari aspek agama dan budaya, juga ada aspek kebersihan dan kesehatan.(esy/jpnn)
YouTuber asal Jepang, Genki Banget mengaku nyaman dengan disunat karena terhindar dari penyakit.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Apa itu YouTube Shopping Affiliate? Simak Info dari Raditya Dika
- YouTuber Jerome Polin Berbagi Tip Agar Cepat Akrab dengan Teman Baru
- Putra Siregar & Bobon Santoso Berkolaborasi, Masak 1.000 Porsi Daging Kurban
- BPIP Minta Anggaran Rp 45 M untuk Bayar YouTuber dan TikToker
- Hasil Ijtima Ulama Komisi Fatwa: YouTuber dan Selebgram Wajib Zakat
- Ajak Youtuber Korsel ke Hotel, Pejabat Perhubungan Ini Dicopot Kemenhub