Ditangkap Polisi Singapura, Diamankan Densus 88, Digarap Polres Pekanbaru
2 Warga Pekanbaru Diduga Mau Gabung dengan ISIS
Selasa, 10 November 2015 – 07:03 WIB

Dua warga Pekanbaru diduga kuat mau bergabung dengan ISIS. Foto: Defry Masri/riaupos.co
Kapolresta mengatakan dari hasil pemeriksaan sementara mereka ini baru status korban, karena mereka diajak oleh seseorang untuk berangkat ke sana. ''Mereka juga diiming-imingi kerja dengan gaji sebesar Rp3 juta plus fasilitas,'' terangnya.
Orang yang mengajak itu diduga orang Indonesia, mereka kenal lewat media sosial. Untuk itu pihaknya mengimbau agar masyarakat tidak mudah teriming-imingi dengan hal tersebut. ''Kami akan lakukan pemeriksaan terlebih dahulu,'' tutupnya. (hsb/cr1/jpnn)
PEKANBARU - Detasemen Khusus (Densus) 88 dan Polda Kepulauan Riau berhasil mengamankan dua warga Pekanbaru yang diduga kuat bakal menuju ke Syria,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus