Ditangkap Polisi Usai Tawuran, Pelajar Ancam Wartawan

Setelah kabur, rupanya pelajar SMP gabungan itu hendak menyerang salah satu rumah pelajar SMPN 8 di Jalan Nagarawangi. Tapi aksinya keburu terendus polisi. Mereka pun akhirnya melarikan diri ke sebuah gang persis di belakang sebuah gereja di Jalan Tentara Pelajar.
Polisi terus memburu. Dan ketika dilakukan penggrebekan, sepeda motor mereka ditinggal. Namun kemudian para pelajar bermunculan dari gang sempit. Guna pemeriksaan lebih lanjut, sepeda motor dan pelajar yang ketangkap dibawa ke Mapolsekta Cihideung.
Akibat aksi tawuran yang belum diketahui pasti penyebabnya ini tiga orang pelajar SMPN 8 mengalami luka dan harus dilarikan ke rumah sakit. Polisi akan terus memburu pelajar yang terlibat dalam penyerangan tersebut. (rmo/jpnn)
TASIKMALAYA - Tak biasanya di belakang gereja Bethel di Jalan Tentara Pelajar Kota Tasikmalaya, Jawa Barat banyak polisi berseragam, Sabtu 11/10).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus