Ditangkap, Pria Diduga Mata-mata Malaysia Tewas
Jumat, 02 Maret 2012 – 11:24 WIB

Ditangkap, Pria Diduga Mata-mata Malaysia Tewas
Sementara itu, dr Herlina Barenda, dokter Puskesmas Sedadap yang menangani mayat Rusli menyebutkan, Rusli dibawa ke Puskesmas pukul 7.30 pagi dalam keadaan sudah meninggal dunia. Pria bertato yang menggunakan kaos garis-garis warna abu-abu, krem serta celana pendek warna hitam ini, dari pemeriksaan diketahui tidak terdapat tanda lebam atau bukti kekerasan.
Untuk diketahui, tubuh Rusli terdapat tato bergambar pedang dan huruf H di lengan kiri atas, serta di lengan kiri bawah terdapat tato bergambar kupu-kupu. “Tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan, namun pupil mata sudah tampak membesar atau membengkak. Artinya, sudah meninggal beberapa jam sebelum di bawa ke Puskesmas,” rincinya. (ica/sam/fuz/jpnn)
NUNUKAN – Pengamanan perbatasan khususnya di Karang Unarang tetap diperketat. Belum lama ini KRI Layang berhasil mengamankan dua nelayan asal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus