Ditantang JUFA Tanding di Malang
Kamis, 03 Maret 2011 – 09:44 WIB
‘’Silakan kapan waktu yang tepat. JUFA saja yang menentukan bulan apa. Nanti kami yang mencari dalam bulan itu waktu yang cocok dengan jadwal Arema. Karena kami harus mencari tanggal yang kosong dari jadwal pertandingan,’’ tandas Abriadi.
Nantinya, JUFA akan membawa 30 orang. 20 diantaranya adalah pemain dan sisanya ofisial. Dari 20 pemain itulah, enam diantaranya adalah pemain-pemain timnas Jepang yang turun di Piala Asia. (avi)
OSAKA – Nama besar Arema ternyata sudah didengar sampai di Jepang. Apalagi skuad Singo Edan bertanding di Liga Champion Asia dan menghadapi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Live Streaming Barito Putera Vs Persija dan Klasemen Liga 1
- Thailand Gagal Juara Piala AFF 2024, Masatada Ishii Bernasib Sama dengan Shin Tae Yong?
- Veddriq Leonardo Masuk Nominasi Atlet Terbaik Dunia, Ayo Beri Dukungan
- Bursa Transfer Liga 1: Sang Fenomenal Pulang ke Borneo FC
- Real Madrid vs Barcelona di Final Piala Super, Ancelotti: El Clasico Sangat Sulit Diprediksi
- Bojan Hodak Belum Bisa Mainkan Gervane Kastaneer saat Persib Jumpa PSBS, Ini Alasannya