Ditanya Cara Mengatasi Pertambangan Ilegal, Ganjar Singgung Penegakan Hukum

Ditanya Cara Mengatasi Pertambangan Ilegal, Ganjar Singgung Penegakan Hukum
Capres Ganjar Pranowo disambut hangat oleh ribuan warga Donggala. Foto: dok TPN

Dia kemudian melanjutkan kegiatan hari kesembilan kampanye dengan berkunjung ke Kutai Kartanegara dengan mendatangi Pasar Loa Kulu, bertemu Sultan Kutai Kertanegara Kedaton, dan berziarah ke Makam Sulaeman.

Selanjutnya, Ganjar selama di Kutai Kartanegara juga bakal melakukan rapat internal bersama pimpinan TPD setempat dan caleg partai pengusung pada Rabu 12.50 WITA.

Ganjar setelah dari Kutai Kartanegara, kemudian melanjutkan perjalanan ke Samarinda dengan blusukan ke Pasar Segiri, melaksanakan silaturahmi kebangsaan, dan berbicara bersama milenial serta generasi z. (ast/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?


Capres RI nomor urut 3 Ganjar Pranowo menyinggung sisi penegakan hukum demi menekan aksi pertambangan ilegal di Kalimantan Timur.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News