Ditanya Kedekatannya Dengan Polisi, Angel Lelga Malah Nyanyi

jpnn.com - JAKARTA - Artis Angel Lelga masih malu-malu saat ditanya soal asmara. Janda 31 tahun itu selalu menghindar ketika disinggung soal kedekatannya dengan seorang pria, yang diketahui anggota polisi.
Pria berbadan tegap itu diketahui bernama Fahrul Sudiana. Namun mantan istri siri Rhoma Irama ini masih enggan berbagi kebahagiaan. Wanita yang karib disapa Angie ini meminta didoakan yang terbaik untuknya.
"Intinya doakan aja, mudah-mudahan saya dapat jodoh yang baik, siapa pun itu orangnya," ucap Angie.
Sebelum menutup pembicaraan, wanita berhijab ini sempat melantunkan sebuah lagu, milik mantan pujaan hatinya.
"Sudah ya. Hai Manusia, hormati ibumu, yang melahirkan. Assalamualaikum," tutup Angie setelah menyanyikan lagu Keramat, milik Rhoma Irama. (mg5/jpnn)
JAKARTA - Artis Angel Lelga masih malu-malu saat ditanya soal asmara. Janda 31 tahun itu selalu menghindar ketika disinggung soal kedekatannya dengan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi