Ditanya Soal Pemeriksaan, Ary Muladi Cengengesan
Selasa, 28 Desember 2010 – 16:36 WIB

Ary Muladi di dalam mobil tahanan KPK. Foto : Arundono/JPNN
JAKARTA - Tersangka kasus dugaan penyuapan dan menghalangi penyidikan kasus korupsi, Ary Muladi, tetap rapat mengunci mulutnya. Usai menjalani pemeriksaan di KPK, Selasa (28/12), Ary justru cengengesan menanggapi pertanyaan para wartawan. "Menurut kami tidak ada perlunya dan tidak ada gunanya menjawab pernyataan, membantah, mengkonfirmasi ataupun memberikan jawaban terhadap pertanyaan-pertanyaan itu. Itu hanya untuk kepentingan penyidikan, bukan untuk kepentingan Ary," jelasnya.
Ary hanya bersedia mengomentari soal kabar dirinya. "Alhamdulillah baik," katanya sambil tersenyum. Tapi ketika ditanya perihal pemeriksaan yang dijalaninya, Ary memilih bungkam.
Sedangkan penasehat hukumnya, Sugeng Teguh Santoso, mengatakan bahwa penyidik menyodorkan 20 pertanyaan. Namun, Ary Muladi tetap tak mau menjawab.
Baca Juga:
JAKARTA - Tersangka kasus dugaan penyuapan dan menghalangi penyidikan kasus korupsi, Ary Muladi, tetap rapat mengunci mulutnya. Usai menjalani pemeriksaan
BERITA TERKAIT
- Tunjangan Profesi Guru dan Pengawas PAI Dirapel, Bukan Hanya PNS & PPPK
- Guru PPPK Bulan Ini Mengantongi Rp20 Juta ya? Oh, Nikmatnya
- Mudik 2025, Tol Semarang ABC Siap Terapkan One Way Lokal Kalikangkung-Bawen
- Ambiguitas Komitmen Iklim Para Pendana Infrastruktur Gas di Indonesia
- Sido Muncul Berikan Bantuan Rp 425 Juta untuk Anak Terduga Stunting di Jonggol
- Tanggapi RUU KUHAP, Gayus Lumbuun: Polisi Sebaiknya Tetap Jadi Penyidik