Ditanya soal Reshfulle, Yasonna: Mainkan
Kamis, 25 Juni 2015 – 20:33 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Menteri Hukum dan HAM Yasonna H Laoly terkesan cuek saat diminta tanggapannya mengenai isu perombakan kabinet.
Dia hanya menjawab seadanya saat ditemui awak media usai buka puasa bersama di kantor Kemenkum HAM Jakarta, Kamis (25/6).
"Wewenang presiden," jawab Yasonna singkat.
Kader PDIP itu pun enggan menjawab lebih lanjut pertanyaan-pertanyaan mengenai reshuffle kabinet. "Mainkan" kata Yasonna saat terus didesak berkomentar.
Tidak jelas apa yang Yasonna maksud dengan perkataan tersebut. Pasalnya, setelah itu dia langsung meninggalkan awak media dan masuk ke dalam mobil Toyota Alphard yang membawanya pergi dari kantor Kemenkum HAM. (dil/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA - Menteri Hukum dan HAM Yasonna H Laoly terkesan cuek saat diminta tanggapannya mengenai isu perombakan kabinet. Dia hanya menjawab
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Ini Permintaan Walhi kepada Kapolri
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Mensos Gus Ipul Beri Bantuan Biaya Perbaikan Rumah Kepada Korban Longsor di Padang Lawas
- ASR Komitmen Bangun Penegakan Hukum Transparan & Adil di Sultra
- Hendri Satrio jadi Ketua IKA FIKOM Unpad