Ditegur Mendagri, 2 Provinsi Responsif, KNPI Memuji
Senin, 19 Juli 2021 – 22:03 WIB

Ilustrasi - Suasana penanganan pasien Covid-19 di RSUD Cengkareng, Jakarta Barat, Kamis (24/6). Foto: Ricardo/jpnn.com
"Bila dana COVID-19 cair tentu rakyat pun akan sangat senang dan berterima kasih,” katanya.
Mendagri Tito Karnavian sebelumnya menyatakan kekecewaan mendalam dan langsung memberikan peringatan tertulis kepada 19 pemerintah provinsi yang realisasi anggaran penanganan Covid-19 dan insentif tenaga kesehatannya rendah.
“Padahal, jarang sekali, bahkan tak pernah kami memberikan peringatan tertulis,” ucap Tito.
“Bisa saja (kepala daerah) tidak tahu karena masalah anggaran ini kadang-kadang yang lebih paham adalah Bappeda atau Badan Keuangannya, BPKAD."
"Sementara kepala daerah kadang-kadang (kami berapa kali ke daerah) banyak yang tidak tahu posisi saldonya seperti apa," kata Tito.(gir/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Dua provinsi responsif terhadap teguran Mendagri Tito Karnavian soal anggaran COVID-19, KNPI memberi pujian
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Wagub Jabar Kecewa Bupati Indramayu Lucky Hakim Tak Taat Aturan
- Mendagri Minta Pemkot Palembang Manjakan Masyarakat dengan Fasilitas Mirip Singapura
- Viral Dugaan Penghinaan pada Habib Idrus, DPP KNPI: Ini Ramadan, Seharusnya Menebarkan Kedamaian
- Ratusan Napi Rutan Salemba Dipindahkan, KNPI Apresiasi Kinerja Kementerian Imipas
- 5 Berita Terpopuler: Sikap Mendagri Tegas, Tolong Jangan Main-Main soal Pengangkatan PPPK & CPNS 2024
- Percepatan Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, BKN Minta Usulan Jangan Mepet