Ditekuk Lazio, Inter Melorot ke Posisi Keenam

Ditekuk Lazio, Inter Melorot ke Posisi Keenam
Ditekuk Lazio, Inter Melorot ke Posisi Keenam
Faktor utama kegagalan Inter adalah permainan yang tak efisien. Inter memang menguasai bola sebanyak 56 persen dan melakukan sepuluh tembakan. Namun, hanya satu tembakan yang mengarah ke gawang Lazio.

Sementara Lazio justru tampil lebih efisien. Elang Roma, julukan Lazio hanya menguasai bola sebanyak 44 persen dan melakukan delapan tendangan. Namun, tiga di antaranya berstatus shot on target. (jos/jpnn)

 

ROMA - Kekhawatiran Inter Milan terhadap pergantian pelatih Lazio menjadi kenyataan. Inter dipaksa mengakui ketangguhan Lazio dengan skor 0-1 (0-0)


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News