Ditelantarkan, Keluarga Pasien RSCM Demo
Selasa, 09 September 2008 – 11:56 WIB

Ditelantarkan, Keluarga Pasien RSCM Demo
Pada 13 Juli 2008 lalu, sekitar 34 pasien rawat inap terpaksa meninggalkan ruang IRNA B RSCM menyusul adanya rencana pembangunan World Class Hospital. Para koran itu lantas dipaksa menempati sebuah rumah singgah di Jalan HOS Cokroaminoto No. 103, Menteng, Jakarta Pusat.
Baca Juga:
Namun, pada 1 Agustus lalu, mereka kembali diminta untuk pindah. Kini, mereka pun tersebar di beberapa rumah sakit swasta. setidaknya, 16 pasien dirawat di RS Yadika, Pondok Bambu. Tiga diantaranya, telah dinyatakan kritis oleh pihak RS. ”Sangat memalukan, rumah sakit swasta mau menerima pasien dengan Jamkesmas, tapi RSCM sebagai RS rujukan rumah sakit negeri justru menolaknya,” pungkas Iskandar. (dyn)
JAKARTA – Kesekian kalinya, puluhan keluarga pasien Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) Jakarta yang diusir dari rumah sakit, kembali menggelar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kejagung Temukan Catatan Permintaan Putusan Lepas saat Geledah Rumah Marcella Santoso
- JK Puji Peran Prof Deby Vinski dalam Membawa Harum RI ke Panggung Kedokteran Dunia
- Kemenag Perkuat Tata Kelola Zakat-Wakaf Lewat Tiga Pilar Strategis
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- PORDI & Higgs Games Island Gelar Open Tournament Domino Makassar 2025
- Kepala BKN Desak Instansi Percepat Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024, Ingat Deadline