Ditemukan Jasad Perempuan di Hotel Sentra
Jumat, 28 Juni 2013 – 06:48 WIB
Setelah dilakukan identifikasi oleh petugas, lalu siang kemarin mayat itu dibawa ke RS. Fatmawati untuk dilakukan visum. Kasus itu kini dalam penanganan Polsek Kebayoran Lama. Kapolsek Kebayoran Lama, Kompol Imam Yulisdianto mengatakan, kini kasusnya dalam penyelidikan petugas. (ibl)
SESOSOK jasad ditemukan di dalam kamar mandi Ruang Meeting Lantai 4 Hotel Sentra Butiq di Jl. Ciledug Raya, RT 8/10 Cipulir, Kebayoran Lama, Jakarta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS