Ditemukan Makanan Berformalin di Jajanan Pasar Beduk
Selasa, 24 Juli 2012 – 12:22 WIB

Ditemukan Makanan Berformalin di Jajanan Pasar Beduk
PALEMBANG - Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BB POM) Palembang menemukan makanan mengandung bahan pengawet jenis formalin, boraks dan rhodamin. Temuan itu diperoleh setelah tim BB POM melakukan sidak di delapan titik pusat penjualan makanan berbuka puasa. Dikatakan, delapan titik sidak adalah Pasar Beduk Kambang Iwak, Jl Ratna, Simpang empat Radial, Bawah Jembatan Ampera, Balayuda, Km 5, simpang Kebun Bunga, dan simpang Tanjung Api-api. “Hari ini (kemarin, red), kita turunkan dua tim yang langsung melakukan screning awal berupa tes kit uji formalin, borak, pewarna yang dilarang seperti rhodamin dan metamin yellow.”
“Ada 59 semple yang kita uji, hanya 30 sample bebas syarat,” kata Kasie Pemeriksaan BB POM Palembang, Afdil Kurnia S Si Apt kepada Sumatera Ekspres di sela-sela sidak di Pasar Beduk Kambang Iwak, kemarin sore (23/7).
Baca Juga:
Sisanya" Kata Afdil, ada 29 positif menggunakan pengawet. Masing-masing 13 sample diduga berformalin, 7 mengandung boraks dan 9 positif diduga menggunakan pengawet dilarang jenis Rhodamin. “Kita juga menguji jenis metamin yellow tapi tidak ditemukan,” ungkapnya.
Baca Juga:
PALEMBANG - Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BB POM) Palembang menemukan makanan mengandung bahan pengawet jenis formalin, boraks dan rhodamin.
BERITA TERKAIT
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan
- 1 Rumah Rusak Berat Tertimpa Longsor di Cianjur
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen