Ditendang City, Mancini Ingin Melatih di Kampung Sendiri
Minggu, 07 Juli 2013 – 20:27 WIB

Ditendang City, Mancini Ingin Melatih di Kampung Sendiri
ROMA - Bekas Pelatih Manchester City, Roberto Mancini menyatakan ketertarikannya untuk kembali melatih klub di Serie A yang telah membesarkan namanya sebagai pelatih. Ia ingin kembali melanjutkan karirnya sebagai arsitek sepak bola setelah ditendang dari City. "Namun, saya senang dengan saat ini berhenti sejenak. Saya sudah melakukan pekerjaan ini selama bertahun-tahun, dan selalu ada begitu banyak tekanan. Ke depan tanpa henti tidak mudah," beber pelatih yang mempersembahkan gelar Liga Premier 2011-2012 kepada Manchester City ini.
Namun, Mancini tidak ingin buru-buru untuk segera menangani klub. Saat ini kata mantan pelatih Lazio dan Inter Milan ini hanya ingin menikmati istirahat dari permainan untuk sementara waktu.
Baca Juga:
"Saya punya banyak waktu untuk kembali (melatih) di Italia, karena saya masih muda. Tinggal di luar negeri atau dimasukkan untuk memimpin sebuah tim nasional juga bisa menjadi pengalaman yang baik," kata Mancini seperti dilansir dalam Goal, Minggu (7/7).
Baca Juga:
ROMA - Bekas Pelatih Manchester City, Roberto Mancini menyatakan ketertarikannya untuk kembali melatih klub di Serie A yang telah membesarkan namanya
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025