Diteriaki Bu Presiden, Hillary Balas Melambai
Jumat, 20 Februari 2009 – 06:23 WIB
Saat menyeberangi Kali Krukut, puluhan siswa-siswa SMP 39 yang berada di lantai dua tampak melambai dan berteriak menyapa Hillary. Menyaksikan hal itu, Hillary menghentikan langkahnya di tengah jembatan dan membalas mereka dengan lambaian tangan. Mantan pengacara tersebut pergi meninggalkan lokasi tersebut setelah diantar oleh Walikota Jakarta Pusat Sylvia Murni.
Sekitar pukul 13.30 WIB, Hillary menyudahi kunjungannya di Petojo dan langsung ke Pangkalan Udara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur. Istri presiden Bill Clinton ini melanjutkan lawatannya ke negera Asia lainnya, yaitu Korea Selatan dan Tiongkok. (zul)
JAKARTA - Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Hillary Diane Rodham Clinton betul-betul ingin memaksimalkan agenda kunjungannya ke Indonesia.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer