Diterpa Badai Cedera, Timnas Australia Panggil Banyak Debutan
Jumat, 14 Maret 2025 – 14:21 WIB

Skuad Timnas Australia saat berlaga pada ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026. Foto: FIFA
Namun, posisi The Socceroos masih belum nyaman. Pasalnya, mereka saat ini hanya unggul satu poin dari Timnas Indonesia yang berada di peringkat ketiga.(mcr15/jpnn)
Daftar Pemain Timnas Australia
- Kiper: Mat Ryan (RC Lens), Paul Izzo (Randers FC), dan Thomas Glover (Middlesbrough FC).
- Bek: Aziz Behich (Melbourne City FC), Jason Davidson (Panserraikos F.C.), Fran Karacic (NK Lokomotiva), Milos Degenek (FK TSC Backa Topola), Jason Geria (Albirex Niigata), Kye Rowles (D.C. United), Cameron Burgess (Ipswich Town FC), Alex Grant (Sydney FC), Lewis Miller (Hibernian FC), Nectarios Triantis (Hibernian FC), dan Kai Trewin (Melbourne City FC).
- Gelandang: Anthony Caceres (Sydney FC), Jackson Irvine (FC St Pauli), Aiden O’Neill (Standard de Liege), Ryan Teague (Melbourne Victory FC), dan Craig Goodwin (Al Wehda FC).
- Penyerang: Adam Taggart (Perth Glory FC), Kusini Yengi (Portsmouth FC), Brandon Borrello (Western Sydney Wanderers FC), Martin Boyle (Hibernian FC), Daniel Arzani (Melbourne Victory FC), Marco Tilio (Melbourne City FC), dan Nishan Velupillay (Melbourne Victory FC).
Timnas Australia memanggil sejumlah pemain debutan untuk menyikapi absennya sejumlah pemain penting.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Kampanye Pemilu di Australia: Jarang Ada Spanduk, Lebih Menjual Kebijakan
- Lady Gaga Bakal Gelar Konser di Australia Akhir Tahun Ini
- Kabar Australia: Pihak Oposisi Ingin Mengurangi Jumlah Migrasi
- Ultras Garuda Dukung Patrick Kluivert: Kami di Belakangmu, Coach