Ditinggal 2 Personel, Rollfast Lepas Album Garatuba
Senin, 14 September 2020 – 15:28 WIB

Rollfast. Foto: LaMunai Records
Selain CD dan action figure, sebuab zine ekplanasi album juga dipersembahkan oleh Rollfast. Zine tersebut disusun dengan sempurna oleh penulis slebor yang kini merambah dunia presenter, Rio Tantomo.
Gegap gempita peluncuran album Garatuba dari Rollfast akan dimeriahkan lewat sebuah konser launching online dalam waktu dekat. Konser ini juga akan menjadi langkah awal promosi album Garatuba, sebelum Rollfast melakukan tour Asia pada 2021 mendatang. (ded/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Band rock Rollfast resmi meluncurkan album terbaru berjudul 'Garatuba' setelah ditinggal dua personel.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Based on a True Story Tandai Kembalinya Will Smith Bermusik
- Bawakan Deretan Lagu Hits, The Script Memukau Para Penonton
- Jennie BLACKPINK Hadirkan Sensasi Baru Lewat Album Ruby
- Rilis Album Baru, Feby Putri Tambahkan Lirik Bahasa Makassar dalam Lagunya
- Rilis Kepastian, Erlyn Suzan Alih Genre dari Dangdut ke Pop
- Dzawin Tampil dengan Menyampaikan Keresahan Lewat Lagu Sisi Lain