Ditinggal Parpol Koalisi, Panbers Jalan di Tempat
Sabtu, 28 Januari 2012 – 11:16 WIB

Ditinggal Parpol Koalisi, Panbers Jalan di Tempat
Apa yang terjadi dengan panbers justru berbanding terbalik dengan koalisi partai Islam. Koalisi yang dibungkus dengan nama silaturahmi (silat) partai politik ini sudah menentapkan program kerja.
“Pekan depan kami akan berkumpul untuk membahas soal kemacetan. Sesuai program kerja yang kami buat, masalah kemacetan merupakan agenda pembahasan untuk dicarikan solusinya,” ujar Koordinator Silat Parpol Lulung Lunggana. (pes)
MENJELANG pendaftaran cagub dan cawagub, koalisi partai politik yang tergabung dalam panitia bersama (panbers) malah jalan di tempat. Ini mencerminkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran