Ditinggal Salat, Motor Disikat
Kamis, 29 Desember 2011 – 01:10 WIB
"Saya sudah cari bersama suami, tapi motor itu tak ketemu. Padahal hanya ditingal sebentar," katannya sambil menghela napas.
Baca Juga:
Siti mengatakan, di sekitar tempat tinggalnya tak pernah ada yang kehilangan sepeda motor. Ia pun bertanya-tanya dengan nasib sial yang dialaminya.
"Biasanya di sana aman-aman saja. Padahal saya parkir di depan warung dan dalam keadaan terkunci. Saya tanya orang-orang sekitar, mereka tak tahu ada yang bawa motor saya," tuturnya. (jpnn)
BATAM - Siti, 49, warga di kawasan pertokoan Cipta Puri, Sekupang, Batam kehilangan sepeda motor Honda Scopy BP 4636 GG, Selasa (27/12), sekitar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pasutri Pembunuhan Anak Kandung di Bekasi Ditetapkan Tersangka
- Hendri Berani Bergulat dengan Polisi
- Kader Partai Ummat Ditangkap Polisi, Kasusnya Berat Banget
- Warga Semarang Tewas Diduga Dipukuli Oknum Polisi Jogja
- Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil oleh Oknum TNI AL, Rizky Ungkap Hal Ini
- Oknum TNI AL Peragakan Penembakan Bos Rental Mobil, Keluarga Korban Emosional