Ditjen Hubla Gelar Perjalanan Balik Semarang-Jakarta Gratis
Kamis, 21 Juni 2018 – 19:32 WIB

Suasana pendaftaran perjalanan balik dari Pelabuhan Tanjung Emas ke Pelabuhan Tanjung Priok yang digelar Direktorat Jenderal Perhubungan Laut (Ditjen Hubla). Foto: Ditjen Hubla
Menurut Chandra, keterisian kapal tertinggi terjadi pada 20 Juni dan 22 Juni 2018 yang mencapai di atas 95 persen.
"Kami mengimbau para pemudik sepeda motor untuk arus balik dapat memanfaatkan kesempatan ini dengan sebaik-baiknya. Nikmati pelayaran mudik gratis dengan kapal agar tiba di Jakarta dengan aman, selamat, tertib dan nyaman," tegas Chandra. (jos/jpnn)
Direktorat Jenderal Perhubungan Laut (Ditjen Hubla) mengadakan perjalanan balik menggunakan kapal laut bagi pemudik
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Mudik Idulfitri Berjalan Baik, Jasa Marga Ungkap Peran Kecerdasan Buatan
- Posko Arus Balik Pupuk Kaltim, Bantu Perjalanan Pemudik Kembali ke Perantauan
- BPKH Fasilitasi Ribuan Pemudik Lewat Program Balik Kerja Bareng 2025
- Pertamina Bangun Posko Mudik Sambut Arus Balik, Salah Satunya di Pelabuhan Semayang
- Arus Balik, Grup MIND ID Kembali Sediakan 10 Titik Posko Mudik
- Arus Balik Lancar Terkendali, Dirut ASDP: Skema TBB Efektif Kurangi Antrean Kendaraan