Ditjen Hubla Gelar Perjalanan Balik Semarang-Jakarta Gratis
Kamis, 21 Juni 2018 – 19:32 WIB
Menurut Chandra, keterisian kapal tertinggi terjadi pada 20 Juni dan 22 Juni 2018 yang mencapai di atas 95 persen.
"Kami mengimbau para pemudik sepeda motor untuk arus balik dapat memanfaatkan kesempatan ini dengan sebaik-baiknya. Nikmati pelayaran mudik gratis dengan kapal agar tiba di Jakarta dengan aman, selamat, tertib dan nyaman," tegas Chandra. (jos/jpnn)
Direktorat Jenderal Perhubungan Laut (Ditjen Hubla) mengadakan perjalanan balik menggunakan kapal laut bagi pemudik
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Jasa Raharja Raih Penghargaan Kolaborasi Aktif Pengamanan Arus Mudik dan Arus Balik
- Dirut ASDP Ira Puspadewi Sebut Arus Balik Lancar karena Pemudik Patuh Bertiket
- Lemkapi Nilai Kinerja Antarpihak dalam Mengelola Arus Mudik dan Balik Sukses
- Jasa Raharja Tinjau Arus Balik Lebaran di Pelabuhan Panjang dan Bakauheni Lampung
- Nana Sudjana: Pelaksanaan Mudik dan Arus Balik Lebaran 2024 di Jateng Berjalan Lancar
- Puncak Arus Balik, Penumpang Pesawat di 20 Bandara AP II Capai 309.477 Orang