Ditjen PAS Sudah Galak, Narkoba di Lapas Tetap Marak
Ternyata napi yang hendak berkunjung itu membawa enam paket sabu-sabu di dalam bungkus rokok. Keberadaan sabu-sabu itu diketahui setelah napi yang hendak berkunjung membuang bungkus rokok.
Petugas yang curiga pun memeriksa napi itu. Ternyata di dalam bungkus rokok ada sabu-sabu.
Sedangkan pada Februari ini, petugas Lapas Jambi menggagalkan upaya penyelundupan sabu-sabu oleh seorang wanita. Barang haram itu disembunyikan di balik baju wanita yang hendak berkunjung ke lapas pada Rabu lalu (18/2).
Sementara di Lapas Banjarmasin, petugas berhasil mengagalkan 200 butir Zenith pada saat kunjungan berlangsung pada Senin (20/2).
Belum lama ini juga, di Lapas Pekalongan, petugas berhasil menggagalkan narkoba berupa 13 ekstasi dan sebelas paket sabu-sabu yang diselundupkan oleh pengunjung melalui kacang yang telah dikupas dan diganti isinya. Kejadiannya pada Rabu (22/2).(mg4/jpnn)
Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjen PAS) Kementerian Hukum dan HAM berhasil menggagalkan transaksi narkoba di dalam penjara. Pada Januari-Februari
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- Sarbin Sehe Tegaskan Narkoba dan Judi Online adalah Musuh Kemanusiaan
- Bea Cukai dan Polri Musnahkan Sabu-Sabu dan Pil Ekstasi Sebanyak Ini di Karimun
- Irjen Iqbal: Tidak Ada Lagi Kampung Narkoba, Kami Kejar Sampai ke Lubang Tikus
- Polda Riau Tangkap 270 Pelaku Narkoba, Irjen Iqbal: Ini Sesuai Perintah Kapolri
- Polisi Gerebek Kampung Teleng Inhu, 3 Orang Diamankan, Salah Satunya DPO