Ditjen PPKL Kementerian LHK Ajak Masyarakat Bersihkan Sungai Ciliwung
Minggu, 05 Juni 2022 – 09:41 WIB

KLHK melalui Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan dengan mengajak masyarakat terjun membersihkan Sungai Ciliwung dilakukan secara serempak di enam lokasi yang mewakili hulu dan hilir yaitu Pasar Cisarua, Kabupaten Bogor; Katulampa dan Sempur, Kota Bogor; Jembatan Panus dan kolong tol Cijago, Kota Depok; serta Pasar Minggu dan Srengseng Sawah, DKI Jakarta pada Sabtu (4/6/2022). Foto: Humas KLHK
Kegiatan hari ini merupakan usaha kerja keras yang tidak akan berhenti. Fokus Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2022 yang mengajak masyarakat dunia untuk hidup secara berkelanjutan dan harmonis dengan alam adalah semangat yang harus dijaga dan diajarkan kepada siapa pun, khususnya generasi muda. Sudah saatnya generasi muda mengambil aksi dan sikap, mengoptimalkan koneksi yang ada untuk menyampaikan pesan baik ini.(jpnn)
KLHK melalui Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan dengan mengajak masyarakat terjun membersihkan Sungai Ciliwung.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Menegaskan Tata Kelola Daur Ulang Limbah Baterai EV Sangat Penting
- Meminimalkan Potensi Banjir, Jokowi Meminta Normalisasi Sungai Ciliwung Dapat Dilanjutkan
- Legislator PKB Yusuf Kunjungi Korban Banjir Luapan Sungai Ciliwung di Pejaten Timur
- 2 Terminal PET Raih Proper Hijau dari KLHK
- KLH Menyegel TPS Sementara di Pasar Caringin
- Dukung Penanaman Pohon di Hulu Sungai Ciliwung, Pertamina: Memiliki Manfaat Besar