Ditjenpas Bakal Benahi Lapas Kutacane Setelah Insiden Puluhan Napi Kabur

Ditjenpas Bakal Benahi Lapas Kutacane Setelah Insiden Puluhan Napi Kabur
Ditjenpas bakal membenahi Lapas Kutacane yang ada di Aceh. Dok: source for JPNN.

Berdasarkan data yang dihimpun Ditjenpas hingga Selasa malam, sebanyak 21 dari 52 orang warga binaan yang melarikan diri telah tertangkap dan menyerahkan diri. Beberapa dari mereka bahkan diantar kembali ke lapas oleh keluarganya. (antara/jpnn)


Ditjenpas Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan bakal membenahi Lapas Kutacane setelah insiden kaburnya puluhan napi.


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News