Dituding Cuma Buat Konten di Lokasi Kebakaran, Baim Wong Bilang Begini
Jumat, 02 September 2022 – 00:10 WIB

Dituding hanya membuat konten di lokasi kebakaran, aktor Baim Wong akhirnya buka suara.. Foto: Romaida/JPNN.com
"Kasih tahu nominalnya berapa. Saya sudah niat," ujarnya.
Baim Wong belajar dari pengalaman saat membantu bencana di Lombok.
Pihaknya kelebihan makanan, sehingga berakhir mubazir.
Enggan kejadian serupa terulang, dia pun lebih dahulu bertanya kepada pihak yang mengurus bencana tersebut.
Bintang film Filosofi Kopi itu mengatakan akan langsung bergerak apabila sudah mendapat lampu hijau dari Lurah setempat.
"Saya nanti langsung bergerak," imbuh Baim. (mcr31/jpnn)
Dituding hanya membuat konten di lokasi kebakaran, aktor Baim Wong akhirnya buka suara.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Kebakaran Menghanguskan 18 Rumah Dinas TNI di Aceh
- Pembakar Mobil di Cianjur Terekam CCTV, Ini Kata Polisi
- Damkar DKI Tangani 6.800 Kasus Lainnya di 2024, 4 Kali Lipat Melebihi Kebakaran
- Gedung Bank di Bandung Terbakar saat Terjadi Kericuhan Demo Tolak RUU TNI
- Baim Wong Jenguk Nikita Mirzani di Tahanan, Lalu Ucap Sebuah Doa
- Dunia Hari Ini: Kebakaran di Klub Malam Makedonia Utara, 59 Orang Tewas