Dituding Jenderal Gadungan, CEO UIPM Tunjukkan Bukti Undangan Resmi PBB

Dituding Jenderal Gadungan, CEO UIPM Tunjukkan Bukti Undangan Resmi PBB
CEO Universal Institute of Professional Management (UIPM) Rantastia Nur Alangan. Foto: dok. pribadi

"Serangan yang saya alami menunjukkan budi pekerti bangsa yang semakin terpuruk dan hilangnya nilai-nilai Pancasila," tegasnya.

Dia pun mengungkapkan keprihatinannya akan krisis moral generasi muda Indonesia, yang menurutnya terjadi akibat hilangnya Pendidikan Moral Pancasila pasca Reformasi.

“Bangsa Indonesia di ambang kehancuran karena kehilangan jati diri sebagai bangsa yang bermartabat dan beradab," pungkasnya. (jlo/jpnn)

CEO UIPM menunjukkan bukti undangan resmi dari PBB lantaran dirinya tidak terima dituding jenderal gadungan.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News