Dituduh Tak Bayar Hutang, Anak Liem Swie Liong Disomasi
Senin, 26 November 2018 – 16:22 WIB
Dari hubungan baik itulah, sebagaimana diceritakan Togi, saat Indonesia mengalami krisis ekonomi pada 1990-an, terjadi peminjaman uang.
“Sejak 1985, Bapak Sujono, kakak dari Hendra Basuki bekerjasama dengan Om Liem, ayahnya Anthoni Salim sebagai pemilik perusahaan Salim Group,” katanya.
Om Liem adalah sapaan akrab Liem Soe Liong. Nama Indonesianya Soedono Salim, taipan nomor wahid pada masa Orde Baru. Konco erat Presiden Soeharto ini pernah masuk daftar manusia superkaya di dunia. (wow/jpnn)
Anak Liem Site Liong disomasi karena urusan hutang yang tidak selesai sejak krisis moneter 1990-an.
Redaktur & Reporter : Wenri
BERITA TERKAIT
- IDI Jawa Tengah Bagikan Info Jenis Obat Pengidap HIV/AIDS
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati