Ditunggu Juklak Unas Versi Baru dari Pemerintah
Selasa, 27 Desember 2016 – 20:19 WIB
Karena itu, jika memang dibebaskan memilih, pihaknya akan mengarahkan siswa agar memilih mapel sesuai dengan pilihannya.
Terutama yang sesuai dengan pilihan studi di perguruan tinggi.
Misalnya, jika ingin studi teknik, siswa bisa mengambil fisika atau kimia.
Jika ingin ke fakultas kedokteran, mereka mungkin bisa memperkuat biologi.
''Orientasinya ke perguruan tinggi,'' tuturnya.
Matematika merupakan dasar dari alat, pola pikir, dan ilmu pengetahuan.
Bahasa Indonesia penting karena merupakan jati diri bangsa Indonesia.
Sementara itu, bahasa Inggris merupakan bahasa komunikasi internasional.
Untuk mapel sesuai jurusan, pihaknya mengajak siswa untuk memilih dengan baik.
SURABAYA - Pelaksanaan ujian nasional (unas) pada April nanti akan sedikit berbeda.
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Belanja Masalah, Seluruh Guru di Indonesia Wajib Tahu, Ada soal Sertifikasi
- Gibran Bercerita tentang Suratnya yang Tidak Direspons Menteri
- Deep Learning Pengganti Kurikulum Merdeka Belajar? Simak Penjelasan Mendikdasmen
- Ujian Nasional Kembali Digelar? Pakar Pendidikan Komentar Begini
- Tonton Taufik Rachman Sebut Try Out Nasional Akan Digelar Secara Online dan Berhadiah
- Siswi Dipaksa Lepas Bra sebelum Ujian Nasional, Orang Tua Murka, Polisi Turun Tangan