Diupayakan, Kredit UKM Tanpa Jaminan
Selasa, 08 November 2011 – 22:02 WIB
Selain itu, untuk membantu UKM dalam mengembangkan usahanya, maka, harus ada kemudahan akses UKM mendapatkan pembiayaan dari lembaga perbankan.
Baca Juga:
Dikatakannya, salah satu langkah starategis dari Asean adalah membenahi keuangan dari UKM. Misalnya untuk Indonesia sedang dipikirkan bagaimana sistem pengajuan kredit tanpa jaminan. Kemudahan fasilitas ini diharapkan bisa semakin menguatkan sektor UKM sehingga menjadi semakin mumpuni di tingkat ASEAN.
"Jadi, sebuah UKM dapat mengajukan kredit kepada perbankan tidak berdasarkan jaminannya. Tapi atas pertimbangan lain. Misalnya laporan keuangan dan lain sebagainya," jelas Imam.
Kemendag, jelas dia, nantinya akan mengomunikasikan program-program yang ada tersebut termasuk kepada Kementrian Koperasi dan UMKM. "Kami tidak mungkin bisa bekerja sendiri, karena di Indonesia bidang UMKM ada di bawah Kemenkop dan UMKM," pungkas Imam. (fad/jpnn)
JAKARTA - Penguatan sektor usaha kecil dan menengah (UKM) menjadi salah satu upaya yang dilakukan guna menghadapi ASEAN Economic Community (AEC/Masyarakat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sumbawa Timur Mining Sabet 9 Penghargaan Pemberdayaan Masyarakat
- Dorong Transformasi Pendidikan Berbasis Human Intelligence, Acer Edu Summit Digelar
- Pelindo Dorong Mahasiswa dan Fresh Graduate Disabilitas Siap Terjun di Industri
- Reanda International Ungkap Peluang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia
- Ini Upaya Bea Cukai untuk Memastikan Fasilitas Kepabeanan Berjalan Optimal
- Harga Cabai Rawit hingga Keriting Makin Pedas, Sekarang Sudah Sebegini