Diusulkan Ada Badan Khusus Urus Karakter Bangsa
Senin, 09 Mei 2011 – 19:26 WIB

Diusulkan Ada Badan Khusus Urus Karakter Bangsa
Sementara, Wakil Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Gusti Kanjeng Ratu Hemas mengatakan, lemahnya implemantasi Pancasila dan rasa kesukuan yang tinggi serta lunturnya semangat kebangsaan sebagai pemicu timbulnya gerakan-gerakan radikal.
"Pancasila tidak lagi menjadi nafas kehidupan bangsa Indonesia," ucapnya. Sejak tahun 2009 lalu, lanjut Ratu Hemas, pihaknya bersama-sama dengan aliansi Bhineka Tunggal Ika sudah memberikan peringatan kepada kampus-kampus mengenai masalah kebangsaan ini. (cha/jpnn)
JAKARTA-- Maraknya gerakan radikalisme di tanah air dinilai sudah pada taraf mencemaskan. Wakil Ketua MPR, Hajriyanto Thohari menyarankan pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025