Diusulkan Dapat Penghargaan Dari Presiden
Jumat, 31 Mei 2013 – 22:35 WIB

Diusulkan Dapat Penghargaan Dari Presiden
Mendikbud mengatakan, dengan nilai UN atau nilai akhir terbaik maka kesempatan untuk dapat masuk ke sekolah lanjutan terbaik juga semakin tinggi. Karena nilai akhir digunakan sebagai bagian seleksi masuk ke sekolah menengah atas (SMA).
Pihaknya juga akan memberikan beasiswa saat mereka menempuh pendidikan di SMA. “Saat dia ketahuan mendaftar di SMA mana, langsung komunikasikan langsung dan diberi beasiswa,” katanya.(fat/jpnn)
JAKARTA - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh memberikan angin segar bagi peserta UN SMP/MTs yang berhasil meraih nilai tertinggi tingkat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda