Diusut, Bansos Jabar Rp400 Miliar
Selasa, 06 Desember 2011 – 08:02 WIB
BANDUNG– Polisi telah memeriksa sejumlah saksi terkait kasus dugaan korupsi Bantuan Sosial (Bansos) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat yang disinyalir merugikan negara hingga Rp 400 milyar. "Kalau dalam lidik, siapa saja yang terkait pasti akan diriksa. Untuk jumlah kerugian, belum bisa ditentukan jumlah nilainya karena harus berdasarkan hasil lidik,” tegasnya.
Polda Jabar terus melakukan koordinasi dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait penanganan kasus ini. "Dalam penanganan kasus korupsi setiap lembaga seperti Kejati, KPK dan Polda Jabar bisa menangani kasus tersebut,” jelasnya kepada wartawan saat dihubungi melalui telepon, kemarin.
Dijelaskan, hingga tahap penyelidikan, ada beberapa orang yang sudah diperiksa, namun pihaknya belum bisa memastikan berapa kerugian pasti akibat kasus dugaan korupsi tersebut.
Baca Juga:
BANDUNG– Polisi telah memeriksa sejumlah saksi terkait kasus dugaan korupsi Bantuan Sosial (Bansos) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat
BERITA TERKAIT
- Gempa 2 Kali Berturut-turut di Karawang pada Jumat, BPBD: Tidak Ada Laporan Kerusakan
- Kabar Terbaru Kasus Honorer Putus Kontrak Lulus Seleksi Administrasi PPPK 2024
- Spesialis Pencurian Toko Baju Lintas Provinsi Diamankan, Kerugian Rp2 Miliar
- Guru Honorer Supriyani Mengungkap Kisahnya Selama Ditahan di Lapas
- Terjebak dalam Sumur, 4 Orang di Jambi Tewas
- Dukung Asta Cita, Polres Rohil Tebar 7 Ribu Benih Ikan dan Tanam 25 Ribu Bibit Jagung