DJ Asal Hobart Akui Serang Mantan PM Australia Setelah Minum di Pub

Abbott menderita bibir bawah yang sedikit bengkak.
Pengadilan mengungkap, saat wawancara polisi, Labe menggambarkan dirinya berada dalam kondisi mabuk dengan skala "6 dari 10" sebelum pertemuan tersebut.
Video Player failed to load.
Astro Labe butts heads with the former PM.
Play
Press play then disable your screen reader. Use space bar to pause or play, and up and down arrows to control volume. Use left arrow to rewind and right arrow to fast forward.
Hanya mengalami luka ringan
Pengacara terdakwa, Craig Mackie, meminta Hakim Michael Daly untuk mempertimbangkan tingkat cedera akibat serangan tersebut saat menjatuhkan hukuman kepada Labe.
"Kerugian yang ditimbulkannya sangat kecil," katanya.
"Tidak ada senjata yang digunakan. Insiden itu berakhir dalam satu atau dua detik.”
"Abbott sendiri menggambarkannya sebagai serangan yang buruk."
Jaksa Nody mengatakan bahwa luka yang diderita oleh Abbott seharusnya tidak mengurangi keseriusan pelanggaran tersebut.
- 'Nangis Senangis-nangisnya': Pengalaman Bernyanyi di Depan Paus Fransiskus
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia