Djohar Abaikan Pra-Kongres
KPSI Bakal Kirim Hasil ke FIFA dan AFC
Rabu, 25 Januari 2012 – 07:45 WIB

Djohar Abaikan Pra-Kongres
Tapi, mekanisme hingga memberikan sanksi akan melewati beberap tahap. Pihak PSSI akan melakukan penyelidikan dulu tehadap status anggotanya yang hadir dalam pra-Kongres KPSI.
"Kami lihat dulu, apakah mereka yang adir benar benar-benar ikut dan andil dalam pembuatan keputusan yang elanggar statuta organisasi atau hanya sekedar ikut saja," paparnya.
Djohar khawatir beberapa anggota PSSI yang hadir dalam rapat tersebut ternyata hanya klaim sepihak dari KPSI. Dalam artian, mereka yang hadir dalam mewakili klub anggota ternyata bukan individu yang berhak mengambil keputusan atau ketua umum. "Mereka harus tunduk pada statuta, jadi, bukan PSSI yang memberi sanksi tapi karena tidak sesuai dengan statuta," tandasnya.
Sementara itu, Ketua KPSI Toni Aprilani saat dikonfirmasi secara terpisah terlihat tenag-tenag saja dengan pernyataan Djohar. Dia bahkan menyebut langkah PSSI itu sebagai sebuah kepanikan karena mereka terlalu sibuk dengan program yang tidak jelas.
JAKARTA-Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husein akhirnya angkat bicara terkait pra-Kongres yang digelar hingga memunculkan beberapa keputusan. Dia tak
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025