Djohar Akui Beri SK BTN
Sabtu, 16 Februari 2013 – 06:55 WIB

Djohar Akui Beri SK BTN
"Djohar terancam sanksi disiplin dan etik. Namun harus ada pendalaman dan prosedur-prosedurnya," ucapnya.
Ketua Komite Etik "PSSI Todung Mulya Lubis saat dikonfirmasi mengakui jika sudah ada surat masuk dari Sekjen PSSI. Isinya, surat tersebut untuk duduk bersama komite etik dan Komissi Displin membahas hal ini.
Saat disinggung tentang adanya langkah dari beberapa pengurus yang ingin membawanya ke komite etik, Djohar enggan berkomentar panjang. Dia hanya menegaskan bahwa langkahnya membentuk BTN sudah sesuai aturan.
"Itu (polemik pelaporan ke Komite Etik) adalah masalah kami di dalam.Tapi, yang angkat saya yang berhentikan saya (komite etik). Nanti akan kami bicarakan, itu urusan kami di dalam," ujarnya seraya menolak pertanyaan dari beberapa wartawan dan langsung masuk ke mobilnya.
JAKARTA-Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin akhirnya angkat bicara terkait polemik adanya dua pengelolaan Timnas di PSSI saat ini. Dia mengakui jika
BERITA TERKAIT
- Real Madrid Dikabarkan akan Memperpanjang Kontrak Vinicius Junior
- Menjelang El Clasico, Flick Bersimpati dengan Situasi yang Dialami Ancelotti
- Sudirman Cup 2025: Harapan Jonatan Christie Seusai Didapuk Jadi Kapten Tim Indonesia
- Jadwal Final Four Proliga 2025 Seri Semarang: Electric PLN Berburu Kemenangan Perdana
- Scooter Prix 2025 Segera Digelar, Total Hadiah Mencapai Lebih Dari Rp 1 Miliar
- Paul Munster Menuju Bhayangkara Presisi Lampung FC?