Djohar: Penyegelan Kantor PSSI Cara Preman
Jumat, 17 Mei 2013 – 15:41 WIB
JAKARTA - Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin sudah mendengar berita penyegelan kantor PSSI sejak Selasa (14/5). Djohar mengaku kecewa, apalagi yang melakukannya adalah Pengurus Provinsi (Pengprov) PSSI yang telah dia bekukan.
"Saya diberitahu ada penyegelan kantor. Saya kecewa karena ada cara atau prosedur organisasi, bukan pakai cara preman. Olahraga harus menjunjung tinggi fairplay," kata Djohar Arifin di Jakarta, Jumat (17/5).
Baca Juga:
Ia mengungkapkan, upaya perdamaian sepabola nasional memang tidak mudah. Perdamaian sepakbola tidak hanya dilakukan di level pusat tapi juga daerah.
"Roadmap perdamaian sepakbola bukan hanya ditingkat pusat. Kami manusia biasa, tidak bisa puaskan semua pihak," terangnya. (abu/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin sudah mendengar berita penyegelan kantor PSSI sejak Selasa (14/5). Djohar mengaku kecewa, apalagi yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cristiano Ronaldo: Mungkin Suatu Hari Nanti Saya Kembali ke Madrid
- Indra Sjafri Bocorkan Cara Menyeleksi 23 Pemain Timnas U-20 Indonesia
- Persija Tak Pikirkan Persib, Cuma Fokus Target Awal Musim
- Bos Persib Bandung Ungkap Kendala Pembangunan Training Ground, Apa Itu?
- Tes Pramusim MotoGP 2025: Jorge Martin Dilarikan ke Rumah Sakit
- Pernyataan Bintang Persib Ini Bisa jadi Warning Buat Tim Liga 1