Djohar Tak Akan Recoki Nil
Jumat, 09 November 2012 – 01:45 WIB
JAKARTA - Meski sangat mengapresiasi kedatangan trio naturalisasi asal Belanda bagi Timnas, namun Ketua Umum PSSI Djohar Arifin tetap menyerahkan 22 nama yang akan dibawa ke AFF kepada pelatih timnas Nil Maizar. Djohar beralasan nama yang disodorkannya bukan nama baru di Timnas.
Menurut Djohar, tiga nama pemain naturalisasi yakni Johny Van Beukering, Tonnie Cussel dan Raphael Guilermo Maitimo, bukanlah warga negara Indonesia dadakan. Sebab, mereka memang sudah lama ingin memperkuat timnas Indonesia.
Baca Juga:
"Kita sudah selidiki kemampuannya makanya kita panggil, tapi kita semua serahkan ke pelatih," kata Djohar di Kantor PSSI Senayan Jakarta, Kamis (8/11).
Sementara Nil mengaku tidak bisa langsung menyimpulkan ketiga pemain naturalisasi itu cocok masuk skuat Timnas Indonesia untuk AFF Cup. Sebab, ia akan melihat perkembangannya setelah laga ujicoba.
JAKARTA - Meski sangat mengapresiasi kedatangan trio naturalisasi asal Belanda bagi Timnas, namun Ketua Umum PSSI Djohar Arifin tetap menyerahkan
BERITA TERKAIT
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra