Djoko Penerima Bintang Terbaik Polri
Rabu, 01 Agustus 2012 – 06:12 WIB

Djoko Penerima Bintang Terbaik Polri
BARU kali ini seorang jenderal aktif bintang dua dijadikan tersangka korupsi oleh KPK. Ditambah lagi, jenderal ini termasuk yang karirnya bersinar. "Betul beliau pernah menerima Bintang Bhayangkara Pratama oleh bapak Presiden," ujar Kadivhumas Polri Irjen Anang Iskandar kemarin. Pada 2008, keluarlah telegram rahasia (TR) di mana Djoko ditunjuk sebagai Dirlantas Polri menggantikan Brigjen Yudi Susharianto. Promosi menjadi pati bintang satu pun didapatnya. Di Ditlantas Polri, Djoko merintis National Traffic Management Center (NTMC) yang berembrio dari TMC.
Bintang ini diberikan kepada perwira tinggi yang dianggap berprestasi dan termasuk bintang terbaik di lingkungan Korps Bhayangkara. "Polri akan memberikan bantuan hukum kepada yang bersangkutan," kata Anang.
Baca Juga:
Djoko Susilo juga sangat cemerlang saat berkarir di lingkungan Korps Lalu Lintas. Saat dia menjadi Dirlantas Polda Metro jaya merintis Traffic Management Center (TMC) yang dilengkapi CCTV dan layanan SMS.
Baca Juga:
BARU kali ini seorang jenderal aktif bintang dua dijadikan tersangka korupsi oleh KPK. Ditambah lagi, jenderal ini termasuk yang karirnya bersinar.
BERITA TERKAIT
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi