Djokovic Raih Kemenangan ke-51
Minggu, 14 Agustus 2011 – 21:17 WIB

Djokovic Raih Kemenangan ke-51
Djokovic dan Tsonga sudah pernah bertemu delapan kali. Djokovic memang masih unggul dengan lima kemenangan. Pertemuan terakhir terjadi di semifinal Wimbledon yang dimenangkan Djokovic dalam empat set.
"Pertemuan terakhir kami sangat ketat, sangat mendebarkan dan sangat penting untuk kami berdua. Dia bermain lebih baik dalam beberapa bulan terakhir. Hanya kondisi dan fokus yang lebih baik akan memberikan peluang besar bagi saya," jelas Djokovic.
Semifinal lain bakal mempertemukan petenis Amerika Serikat (AS) Mardy Fish dan Janko Tipsarevic (Serbia). Fish harus bertarung tiga set untuk mengandaskan Stanislas Wawrinka (Swiss) 6-3, 6-7 (5), 6-0. Sementara, Tipsarevic tampil perkasa untuk membungkam Tomas Berdych (Rep Ceko) dengan 6-4, 6-4. (ady)
MONTREAL - Perjalanan Novak Djokovic sebagai petenis nomor satu ATP (Asosiasi Tenis Putra) masih mulus. Bertanding di turnamen perdana sebagai petenis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia