DKI Jakarta Optimis Boyong Emas Di Terbang Layang
Jumat, 14 September 2012 – 07:17 WIB

DKI Jakarta Optimis Boyong Emas Di Terbang Layang
PASIRPENGARAIAN -Ketua Kontingen DKI Jakarta, Bob mengaku optimis sejumlah atletnya yang telah maksimal lakukan persiapan sebelum dimulainya PON XVIII Riau, kembali meraih medali emas dari 10 nomor tanding Terbang Layang yang masih dalam proses pertandingan.
Menurutnya, harapan Kontingan DKI Jakarta untuk memboyong emas pada Cabor Terbang Layang, atlet berusaha maksimal dan berdoa dengan menyerahkan kepada yang mahakuasa
Baca Juga:
‘’Kita menargetka Medali Emas nya, terserah yang maha kuasa lah.Masih banyak peluang medali yang kita harapkan bisa di raih pada cabor Terbang Layang ini,’’ungkap Ketua Kontingan Terbang Layang asal DKI Jakarta Bob kepada wartawan, Kamis, (13/9).
Sutikno, atlet DKI Jakarta penyabet medali emas dari nomor Duration Flight putra Double Seater, menargetkan kontingennya menjadi juara umum pada Cabor Terbang Layang.
PASIRPENGARAIAN -Ketua Kontingen DKI Jakarta, Bob mengaku optimis sejumlah atletnya yang telah maksimal lakukan persiapan sebelum dimulainya
BERITA TERKAIT
- Begini Persiapan Jakarta LavAni Menjelang Final Four Proliga 2025
- Mengenal Final Four Proliga 2025, Dipenuhi Bintang Voli Dunia
- 3 Bintang Bali United yang Bisa Bikin Pendukung Persib Gemas
- Bhayangkara Presisi Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025 Putra
- Klasemen Final Four Proliga 2025 Sektor Putri Seusai Jakarta Pertamina Mengamuk
- Final Four Proliga 2025: Waspada, Tim Kepolisian RI Langsung Tancap Gas