DKI Siapkan Kuota 5 Persen untuk Siswa Luar Daerah
Daya Tampung Siswa Baru DKI 558.639 orang
Rabu, 06 Juni 2012 – 19:01 WIB
JAKARTA - Tahun ajaran baru 2012-2013 segera dimulai. Ajaran baru ini akan ditandai dengan penerimaan peserta didik baru (PPDB) setiap sekolah di tingkat jenjang pendidikan. "Di tiap jenjang pendidikan masing-masing diberi kuota lima persen bagi peserta didik asal luar Jakarta," kata Kepala Bidang Pendidikan Formal dan Non Formal Dinas Pendidikan DKI Jakarta, Istaryatiningtias kepada pers di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (6/6).
Dinas Pendidikan DKI Jakarta mengumumkan bahwa total daya tampung siswa baru Provinsi DKI Jakarta sebanyak 558.639 orang. Rinciannya, daya tampung SD sebanyak 158.488 siswa, SMP 187.991 siswa, SMA 104.050 siswa dan SMK 108.118 orang.
Baca Juga:
Pemprov DKI juga mengakomodir kebutuhan pendidikan siswa dari luar DKI Jakarta. Di tiap jenjang pendidikan, Pemprov DKI memberi kuota sebesar lima persen dari daya tampung sekolah negeri bagi siswa luar DKI.
Baca Juga:
JAKARTA - Tahun ajaran baru 2012-2013 segera dimulai. Ajaran baru ini akan ditandai dengan penerimaan peserta didik baru (PPDB) setiap sekolah di
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap 295 Ribu Guru Belum Sarjana, Solusinya Sudah Disiapkan
- Wahai Guru PNS, PPPK & Honorer, Inilah Poin-poin Penting Pidato Mendikdasmen
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan