Doa La Nyalla untuk Kiai Said yang Terinfeksi COVID-19
Senin, 30 November 2020 – 22:18 WIB
Dia menegaskan bahwa Covid-19 bisa menyerang siapa saja, tidak pandang usia, suku, golongan, atau ras.
"Semua bisa terserang Covid-19," tegasnya.
Karena itu, La Nyalla mengimbau seluruh lapisan masyarakat mematuhi protokol kesehatan yang ditetapkan pemerintah.
Dia mengajak seluruh masyarakat Indonesia sama-sama melawan pandemi Covid-19.
"Kalau ingin melawan Covid-19, masyarakat harus bersama-sama menerapkan protokol kesehatan. Jangan berikan ruang untuk virus Corona berkembang," pungkasnya.(boy/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
La Nyalla meyakini seluruh masyarakat ikut mendoakan kesembuhan Kiai Said Aqil dari Covid-19.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Bersilaturahmi dengan Kiai Said Aqil, Ridwan Kamil Minta Didoakan, Alhamdulillah
- Institute for Humanitarian Islam Berikhtiar Menebar Nilai Kemanusiaan di Dunia
- Gus Salam: Pra-MLB NU Digelar di Surabaya
- PBNU: Santri Harus Terus Berjuang untuk Kebaikan Negeri
- Seusai Dilantik, Empat Menteri dari NU Minta Restu Rais Aam dan Ketum PBNU
- Menjelang Pelantikan Prabowo, Gus Yahya Bicara Soal Harapan Besar