Doakan Rebecca Klopper di Depan Ka'bah, Syifa Hadju: Sedih Sekali

Doakan Rebecca Klopper di Depan Ka'bah, Syifa Hadju: Sedih Sekali
Doa Syifa Hadju di Depan Ka'bah untuk Rebecca Klopper. Foto: Tangkapan layar

Syifa juga mengatakan sudah mempersiapkan doa untuk Becca sebelum keberangkatannya.

Becca yang membaca chat tersebut bersyukur dan mendoakan kehidupan Syifa Hadju agar selalu bahagia.

"Love u forever. Semoga kamu happy terus, ya, Cipa. Kamu baik banget sama aku, selalu ajarkan agama tanpa judgemental dan menggurui," begitu keterangan yang ditulis Becca. (mcr31/jpnn)

Aktris Syifa Hadju memanjatkan doa untuk Rebecca Klopper di depan Kabah, akui sedih saat teringat masalah sang sahabat.


Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News