Dobel Track Utara Tersambung, Sisi Selatan Bakal Dikebut
Jumat, 05 September 2014 – 06:26 WIB
Tak hanya itu, manfaat lainnya adalah akan ada pengalihan pengangkutan barang dari truk ke kereta api. Meski ongkosnya lebih mahal hingga 13 persen, kata Jonan, namun ia optimistis akan banyak pengusaha menggunakan jasa kereta api untuk pengiriman barang.
"Saya tetap yakin. Karena kereta api lebih cepat dan tidak terjebak macet," jelasnya. (aph)
JAKARTA - Proyek dobel track kereta api sisi utara akhirnya tuntas setelah pembukazn jalur dari Stasiun Kandangan menuju Stasiun Pasar Turi di Surabaya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik, ENTREV Hadir di Electricity Connect 2024
- Libur Nataru, Pemerintah Bakal Segera Turunkan Harga Tiket Pesawat
- Storm Trade Luncurkan Program Ambassador untuk Influencer dan Advokat Kripto
- SIG & PT Pertamina Lubricants Kembangkan Pelumas Open Gear Dalam Negeri
- Erwin Aksa: Persiapan Rapimnas Kadin 2024 Berjalan Baik dan Sesuai Rencana
- Ruas Falah Dukung MIND ID Mengakselerasi Pembangunan SGAR Mempawah Fase II