Doddy Sudrajat Tiba-tiba Digugat Cerai oleh Puput, Apa Penyebabnya?

Doddy Sudrajat Tiba-tiba Digugat Cerai oleh Puput, Apa Penyebabnya?
Ayah Vanessa Angel, Doddy Sudrajat jadi bintang tamu program Kopi Viral di Trans TV, Senin (8/11). Foto: YouTube/Trans TV Official

Jadwal sidang cerai keduanya juga belum diketahui.

"Kami belum bisa menentukan persidangannya," imbuhnya.

Hingga saat ini, Doddy Sudrajat belum buka suara terkait gugatan cerai Puput.

Ayah mendiang Vanessa Angel itu belum bisa dihubungi untuk dimintai keterangan. (ded/jpnn)

Ayah mendiang Vanessa Angel, Doddy Sudrajat tiba-tiba digugat cerai oleh istrinya, Puput.


Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News