Dodi Alex Target Sepak Bola Industri
Kamis, 01 Maret 2012 – 08:31 WIB
Dan kontestan ketiga dalam debat visi-misi yang digelar di kantor kantor Komite Penyelamat Sepakbolan (KPSI), Pintu I Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Irawadi Hanafi, mengusung visi-misi untuk mempersatukan pihak yang berkonflik dalam dunia sepakbola Indoensia. Dan menurut Irawadi, solusi untuk memecahkan permasalah itu adalah menggelar KLB.
"Perpecahan di antara anggota PSSI yang merambat sampai ke pengurus cabang PSSI merupakan kesalahan dari kepengurusan PSSI saat ini. KLB adalah solusi yang dapat mengatasi hal itu. Itu harus segera dilakukan anggota PSSI sebelum AFC dan FIFA yang turun tangan," tandas Irawadi.
Debat visi-misi itu sendir akan kembali digelar pada Kamis (1/3). Calon yang menjadi peserta kegiatan itu sesuai jadwal yang telah dirilis KPSI adalah Ahmed Zaki Iskandar, Erwin Dwi Budiawan, dan Ferry Is Mirza.(lis)
Debat Calon Ketum PSSI
JAKARTA-Gong debat kandidat calon Ketua, wakil ketua Umum, dan anggota Exco PSSI mulai ditabuh, kemarin sore. Membuka debat visi-misi tersebut, Dodi
BERITA TERKAIT
- Alasan Mantan Pelatih Timnas Malaysia Menerima Pinangan Persis Solo
- Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
- Future Champions, Tantangan Seru untuk Calon Juara Bulu tangkis
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024