Dodi Reza Terkaya, Hartanya...Wow!

jpnn.com - SEKAYU – KPU Kabupaten Muba, Sumsel, telah menerima berkas laporan harta kekayaan penyelenggara negara (LHKPN) para pasangan calon di Pilkada Muba 2017.
LHKPN itu diterima langsung dari Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
Diketahui harta kekayaan Cabup Dodi Reza Alex paling banyak alias terkaya.
Anak Gubernur Sumsel itu memiliki harta kekayaan senilai Rp 33.173.270.637 dan mata uang asing US$ 1.253.
Cabup Amiri Aripin yang memiliki harta kekayaan bernilai Rp 27.729.550.000.
Selanjutnya, harta Cawabup Beni Hernedi, mencapai Rp 4.227.921.864 dan harta paling minim Cawabup Ahmad Toha sekitar Rp 470 juta.
”LHKPN haruslah dipenuhi Paslon, sebagai syarat pencalonan di Pilkada Muba,” kata Pratama, Komisioner KPU Kabupaten Muba.
Ketua KPU Kabupaten Muba, H Ahmad Firdaus Marvel SE MSi, mengatakan, LHKPN Paslon Cabup dan Cawabup dari KPK.
SEKAYU – KPU Kabupaten Muba, Sumsel, telah menerima berkas laporan harta kekayaan penyelenggara negara (LHKPN) para pasangan calon di Pilkada
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah