Dokter Boyke Ingatkan Wanita Jangan Terlalu Agresif, Pria Bisa Cepat Keluar
Selasa, 11 Januari 2022 – 20:54 WIB

Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN.com
Dia mencontohkan pria yang semasa pacaran kerap melakukan begituan kilat sehingga saat menikah jadi pengin bermain cinta kilat.
"Pengalaman bermain cinta cepat seperti di jok mobil atau di Ancol juga bisa bikin pria cepat meletus," ujarnya.
Boyke juga menyebutkan bahwa pria yang belum pernah pacaran dan berhubungan pun bisa menjadi penyebab cepat meletus.
"Jadi, saat berhubungan pertama kali melihat wanitanya agresif si pria sudah terburu nafsu," kata Boyke. (jlo/jpnn)
Dokter Boyke mengatakan wanita terlalu agresif dalam permainan di ranjang terkadang bisa membuat pria cepat keluar.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Siram Air Aki ke Wajah Istri, Dodi Suhendar Akhirnya Ditangkap Setelah Kabur ke Bali
- Nyawa Istri Melayang Ditusuk Suami, Polisi Buru Pelaku
- Pasangan Suami Istri di Jakut jadi Tersangka Penganiayaan 2 Balita
- Gegara Terapinya Sukses, Abah Otong Malah Dimarahi Istri Pasien
- Ditanya soal Malam Pertama Bareng Mahalini, Rizky Febian Bilang Begini
- Polresta Bulungan Tangkap Pasutri Kurir Narkoba, Sita 4,1 Kg Sabu-Sabu